GRAND OPENING LAGUNA PENGKLIK

Operator, 20 Oktober 2024 21:56:26 WIB

Srigading.Sabtu (19/10). Setelah selama  beberapa tahun tidak ada aktifitas apapun, Laguna Pengklik yang terletak di kawasan Pantai Selatan wilayah Padukuhan Tegalrejo Kalurahan Srigading kembali bangkit. Geliat pertumbuhan ekonomi sudah mulai tampak pada tiga bulan terakhir. Laguna Pengklik yang dikelola oleh anak-anak muda yang tergabung dalam Desa Wisata  Lambudi Rejosari (Dewi Lambudi) yang berkonsep “Angkringan riverside” mulai ramai dikunjungi wisatawan dan penikmat kuliner. Pemandangan yang indah, temaram rona merah matahari sunset, tempat teduh nan sejuk dan didukung oleh sajian kuliner angkringan yang murah dan nikmat, ditambah lagi wisata perahu dan kano, eko wisata mangrove serta outbond yang memadai, menambah daya tarik wisata.

Artikel Terkini

  • HARI JADI DESA SRIGADING

    21 Desember 2017 15:35:18 WIB
    HARI JADI DESA SRIGADING
    SrigadingNews. Pada hari Sabtu tanggal 23 Desember 2017 Desa Srigading akan merayakan hari Jadinya yang ke-71, banyak kegiatan yang akan dilaksanakan, diantaranya : Tanggal Jam Acara Tempat 23-12-2017 06.00 - 08.30 Senam Massal Kompleks Masjid Prana Sakti Samas Penandatanganan pernyataan bers... ..selengkapnya

  • LENGGAK LENGGOK REMAJA SRIGADING PERAGAKAN BUSANA MUSLIM

    21 Desember 2017 10:24:49 WIB
    LENGGAK LENGGOK REMAJA SRIGADING PERAGAKAN BUSANA MUSLIM
    SrigadingNews. Acara yang digagas Pokja III TP PKK Desa Srigading dengan tema “Lomba Keserasian Busana Muslim Remaja” dalam rangka menyongsong Peringatan Hari Ibu yang diperingati setiap tanggal 22 Desember ini dilaksanakan di Balai Desa Srigading yang telah disulap seperti area catwalk ... ..selengkapnya

  • Penyuluhan dan Pembinaan Kesehatan Lanjut Usia bagi Kader Posyandu Lansia

    21 Desember 2017 05:24:45 WIB
    Penyuluhan dan Pembinaan Kesehatan Lanjut Usia bagi Kader Posyandu Lansia
    SrigadingNews. Bertempat di Balai Desa Srigading sejumlah 40 orang Kader Yandu dari 20 Posyandu Lansia di Desa Srigading mendapatkan penyuluhan dan pembinaan kesehatan bagi warga masyarakat lanjut usia yang menjadi tanggung jawab para kader di Posyandu Lansia. Acara yang dilaksanakan pada hari Selas... ..selengkapnya

  • PEMBINAAN DAN PEMBENTUKAN IPSM DESA SRIGADING

    18 Desember 2017 12:27:55 WIB
    PEMBINAAN DAN PEMBENTUKAN IPSM  DESA SRIGADING
    SrigadingNews. Pekerja Sosial Masyarakat adalah seseorang sebagai warga masyarakat yang mempunyai jiwa pengabdian sosial, kemauan, dan kemampuan dalam penyelenggaraan kesejahteraan Sosial serta telah mengikuti bimbingan atau pelatihan di bidang kesejahteraan sosial. Demikian sebagian dari paparan Na... ..selengkapnya

  • Voting Mewarnai Pengisian Calon Anggota BPD Desa Srigading

    17 Desember 2017 04:53:31 WIB
    Voting Mewarnai Pengisian Calon Anggota BPD Desa Srigading
    SrigadingNews. Bertempat di Balai Desa Srigading pengisian Angggota BPD periode 2018 – 2024 untuk wilayah pemilihan 5 (Pedukuhan Dodogan, Ngemplak, dan Ngepet) yang dilaksanakan hari Sabtu (16/12), tidak terjadi proses pembahasan untuk mencapai keputusan bersama atau mufakat. Peserta musyawara... ..selengkapnya

kalender