GRAND OPENING LAGUNA PENGKLIK

Operator, 20 Oktober 2024 21:56:26 WIB

Srigading.Sabtu (19/10). Setelah selama  beberapa tahun tidak ada aktifitas apapun, Laguna Pengklik yang terletak di kawasan Pantai Selatan wilayah Padukuhan Tegalrejo Kalurahan Srigading kembali bangkit. Geliat pertumbuhan ekonomi sudah mulai tampak pada tiga bulan terakhir. Laguna Pengklik yang dikelola oleh anak-anak muda yang tergabung dalam Desa Wisata  Lambudi Rejosari (Dewi Lambudi) yang berkonsep “Angkringan riverside” mulai ramai dikunjungi wisatawan dan penikmat kuliner. Pemandangan yang indah, temaram rona merah matahari sunset, tempat teduh nan sejuk dan didukung oleh sajian kuliner angkringan yang murah dan nikmat, ditambah lagi wisata perahu dan kano, eko wisata mangrove serta outbond yang memadai, menambah daya tarik wisata.

Artikel Terkini

  • Dramatari Mbrambet Kalurahan Srigading Di Gelar Potensi Desa Budaya

    21 September 2023 10:31:25 WIB Erziz Warmansyah
    Dramatari Mbrambet Kalurahan Srigading Di Gelar Potensi Desa Budaya
    SrigadingNews. Penampilan epik di suguhkan Kalurahan Srigading dalam Gelar Potensi dengan tema "Gumregah Tumandang Gawe" dalam gelar potensi tersebut di ikuti 22 Kalurahan Budaya yang ada di Kabupaten Bantul di Lapangan Mulyodadi. Dengan Jumlah penari dan wiyaga 30 orang Kalurahan Srigading menampi... ..selengkapnya

  • MBRAMBET AKAN TAMPIL DI GELAR POTENSI KALURAHAN BUDAYA YOGYAKARTA

    19 September 2023 13:32:06 WIB Operator
    MBRAMBET AKAN TAMPIL DI GELAR POTENSI KALURAHAN BUDAYA YOGYAKARTA
    SrigadingNews. Gelar Potensi Kalurahan Budaya kembali akan digelar pada hari Selasa, 19/09/2023 dan Rabu, 20/09/2023 di Lapangan Kalurahan Mulyodadi dimulai jam 15.00 WIB. Gelar potensi Kalurahan budaya dengan tema “Gumregah Tumandang Gawe” akan menampilkan berbagai kesenian yang berasal... ..selengkapnya

  • Musyawarah Perencanaan Pembangunan Kalurahan Urusan Keistimewan Tahun 2023

    15 September 2023 10:26:35 WIB
    Musyawarah Perencanaan Pembangunan Kalurahan Urusan Keistimewan Tahun 2023
    SrigadingNews. Paniradya Keistimewan Pemda DIY bersama Kalurahan Srigading melaksanakan Musyawarah Perencanaan Pembangunan Kalurahan Urusan Keistimewan Tahun 2023 (MUSRENBANGKAL-IS), Kamis, (14/09/2023) yang dihadiri Paniradya Eko Suryanti, S,S., M.AP, Jawatan Sosial Sanden Sutanto, SST, Lurah Srig... ..selengkapnya

  • Wisata Baru Celebung Kali Kalurahan Srigading

    14 September 2023 10:58:43 WIB
    Wisata Baru Celebung Kali Kalurahan Srigading
    SrigadingNews. Ada wisata baru niii di Srigading, apa itu! Wisata air Celebung Kali yang berada di Pedukuhan Celep baru saja di resmikan bebarengan dengan kegiatan tawu kali gogoh bareng Kamis, (14/09/2023).    Peresmian pagi itu di hadiri Kepala Dinas Perikanan Istriani, Panewu Sanden Deni Ngajis... ..selengkapnya

  • Pemilihan Bakal Calon Bamuskal Perwakilan Perempuan Kalurahan Srigading

    14 September 2023 10:56:26 WIB
    Pemilihan Bakal Calon Bamuskal Perwakilan Perempuan Kalurahan Srigading
    SrigadingNews. Pemilihan Bakal Calon Bamuskal Perwakilan Perempuan Kalurahan Srigading Rabu, (13/09/2023) di Aula Kalurahan Srigading. Dalam pertemuan tersebut memiliki 15 kandidat yang akan di saring kembali untuk di pilih 2 dua. Dari 15 kandidat suara terbanyak Yepi 7 suara, dan Fitri 4 suara, pa... ..selengkapnya

kalender